Kelompok Riset

Program Manajemen Talenta

Bahan Struktur, Sistem dan Komponen Reaktor Nuklir

OR Tenaga Nuklir - PR Teknologi Reaktor Nuklir

Informasi Detail Kelompok Riset

Satuan Kerja Organisasi Riset
OR Tenaga Nuklir

Satuan Kerja Pusat Riset
PR Teknologi Reaktor Nuklir

Rumpun Riset
Ilmu Kenukliran

Kelompok Riset
Bahan Struktur, Sistem dan Komponen Reaktor Nuklir

Nomor SK Penetapan Kelompok Riset

Topik Riset
(1) Prototipe Baja Temperature Tinggi yang memanfaatkan LTJ untuk Komponen Struktur Reaktor PLTN; (2) Pengembangan Proses Perlakuan Panas dan Mekanik Baja ODS (Oxide Dispersion Strengthened) untuk Material Kelongsong Bahan Bakar PLTN Komersial; (3) Pengembangan Baja Casting FeCrNiY2O3 Tahan Temperatur Tinggi Untuk Komponen Struktur Reaktor Nuklir; (4) Pemanfaatan Pemodelan dan Simulasi Komputasi untuk Litbang Bahan Struktur dan Fungsional Reaktor

Lingkup Kegiatan Riset
Pengembangan Material stuktur reaktor pada teknologi sintesis metalurgi serbuk, peleburan dengan metode Electric Arc Furnace (EAF), teknik sinter terbaru berbasis plasma dan teknik pelapisan secara termal melalui HVOF dan ASC, serta pemanfaatkan pemodelan dan simulasi komputasi menggunakan program simulasi neutronik dan dinamika molekuler.

Lokasi Riset

Mitra Kerjasama yang Sedang Dijalin

Nama Koordinator
Mohammad Dani

Email Koordinator
mohammad.dani@brin.go.id ; mdani6770@gmail.com;

Kembali