Research Group

Talent Management Research and Innovation Program

Magnoliids (2024)

OR Hayati dan Lingkungan - PR Biosistematika dan Evolusi

Research Group Information

Research Organization
OR Hayati dan Lingkungan

Research Center
PR Biosistematika dan Evolusi

Research Cluster
Ilmu Tanaman

Research Group
Magnoliids (2024)

Research Group Decision Letter Number

Research Topic
Pengungkapan keanekaragaman tumbuhan Magnoliids serta riset taksonomi-sistematika, evolusi, dan biogeografinya, termasuk penemuan taksa baru dan rekaman baru.

Research Scope
Melaksanakan penelitian taksonomi, sistematika, evolusi, dan biogeografi tumbuhan Magnoliids dengan melakukan eksplorasi untuk pengungkapan keanekaragaman tumbuhan Magnoliids di berbagai ekosistem, termasuk penemuan taksa baru dan rekaman baru. Karakterisasi dan identifikasi tumbuhan juga dilakukan dengan menggunakan karakter morfologi, anatomi, dan molekuler yang nantinya juga mendukung pembangunan pustaka DNA barcoding, termasuk whole genome sequence, dari jenis-jenis tumbuhan Magnoliids.

Research Location

Partners / Stakeholders

Person In Charge
Deby Arifiani

Email PIC
deby001@brin.go.id; darifiani@gmail.com

Back