Kelompok Riset
Program Manajemen Talenta
MALE UAV
OR PPT - Balai Besar Teknologi Kekuatan Struktur
Informasi Detail Kelompok Riset
Satuan Kerja Organisasi Riset
OR PPT
Satuan Kerja Pusat Riset
Balai Besar Teknologi Kekuatan Struktur
Rumpun Riset
Ilmu Antariksa
Kelompok Riset
MALE UAV
Nomor SK Penetapan Kelompok Riset
Topik Riset
Desain dan Analisis Struktur Wing Joint to Fuselage dari PUNA MALE dengan Menggunakan Material Komposit
Lingkup Kegiatan Riset
Untuk menuju sasaran jangka panjang dan tujuan pembangunan nasional Indonesia tiga tahun ke depan, Pusat Teknologi Penerbangan OR PA, diberi tugas untuk melanjutkan pengembangan: “Pesawat Udara Nir Awak Medium Altitude Long Endurance Unmanned (MALE)” dimana sebelumnya dilakukan oleh konsorsium PUNA MALE. Dalam pengembangan ini salah satu hal yang menjadi masalah terbesar dari sisi wahananya adalah masih beratnya struktur dari pesawat tersebut akibat penggunaan material metal dari system wing joint to fuselage, disisi lain system pemasangannya yang yang lebih cepat. Dalam riset ini akan dilakukan kegiatan berupa desain dan analisis struktur system wing joint to fuselage untuk dapat menurunkan berat struktur melalui penggunaan material yang ringan tapi kuat yaitu mendesain struktur sambungan yang lebih sederhana mengunakan material komposit dan melakukan optimasi desain melalui analisis kekuatan struktur dengan menggunaan software analisis (FEM)
Lokasi Riset
Mitra Kerjasama yang Sedang Dijalin
Nama Koordinator
Dr. Ir. Andi Muhdiar Kadir, MT
Email Koordinator
andi005@brin.go.id; andi.muhdiar.kadir@bppt.go.id