Research Group

Talent Management Research and Innovation Program

Food Packaging Technology Research Group

OR Pertanian dan Pangan - PR Teknologi dan Proses Pangan

Research Group Information

Research Organization
OR Pertanian dan Pangan

Research Center
PR Teknologi dan Proses Pangan

Research Cluster
Ilmu Pertanian

Research Group
Food Packaging Technology Research Group

Research Group Decision Letter Number

Research Topic
Karakterisasi bahan, optimasi proses dan standardisasi produk, serta pengembangan Modified Atmosphere Packaging (MAP)

Research Scope
Kegiatan Kelris ini adalah karakterisasi bahan, optimasi proses dan standardisasi produk, serta pengembangan Modified Atmosphere Packaging (MAP). Karakterisasi bahan meliputi kesesuaian bahan makanan dengan bahan kemasannya seperti kaleng, high barrier retort grade (HBRG) container, aluminium foil atau retort pouch. Optimasi proses meliputi validasi kecukupan panas dan protokol validasi F0 pangan steril komersial. Standardisasi produk meliputi analisa angka kecukupan gizi, cemaran logam dan cemaran bakteri sesuai dengan persyaratan pada saat makanan hasil pengemasan didaftarkan ijin edarnya ke Badan Pengawasan Obat dan Makanan (BPOM). Sedangkan Pengembangan MAP meliputi pemanfaatan pengemasan termodifikasi (modifikasi kandungan O2 dan CO2) yang dikombinasi dengan penyinaran Ultra Violet – C (UV-C) pada produk pangan untuk memperpanjang umur simpan dan mengurangi tingkat kerusakan dan losses produk.

Research Location

Partners / Stakeholders

Person In Charge
Asep Nurhikmat

Email PIC
asep020@brin.go.id

Back